Pemprov Papua Tengah Gelar Ibadah dan Doa Bersama Lintas Agama

  •   Pemerintahan
  • Selasa, 01/07/2025 - 22:02:18 - dibaca: 649
Pemerintah Provinsi Papua Tengah gelar doa bersama lintas agama yang digelar di Ballroom Kantor Gubernur Papua Tengah, Selasa (1/7/2025). foto : humas
Pemerintah Provinsi Papua Tengah gelar doa bersama lintas agama yang digelar di Ballroom Kantor Gubernur Papua Tengah, Selasa (1/7/2025). foto : humas

MEEPAGO.COM-Sejumlah Aparatur Sipil Negara (ASN) dan non-ASN dari berbagai Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Provinsi Papua Tengah mengikuti ibadah dan doa bersama lintas agama yang digelar di Ballroom Kantor Gubernur Papua Tengah, Selasa (1/7/2025).

Kegiatan ini merupakan agenda rutin awal bulan yang diselenggarakan oleh Pemprov Papua Tengah sebagai bentuk penguatan sinergi dan kebersamaan di lingkungan kerja. Selain itu, kegiatan ini juga bertujuan untuk meningkatkan spiritualitas dalam memberikan pelayanan publik.

Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Papua Tengah, Drs. Ignatius Robertus Adi, menyampaikan bahwa kegiatan tersebut menunjukkan komitmen pemerintah dalam mendukung keharmonisan lintas agama. Ia juga mengapresiasi Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Tengah yang dinilai terus menjalin komunikasi baik dengan FKUB.

“Sering kali kita dihantui oleh fanatisme agama yang membuat kita tidak akur. Salah satu cara menjauh dari itu adalah melalui doa. Untuk itu, FKUB bersama pemerintah akan terus menggelar doa bersama setiap awal bulan,” ujarnya.

Ignatius menambahkan, FKUB bersama tokoh lintas agama akan terus mendukung program dan kebijakan pemerintah daerah, terutama di bidang keagamaan. (***)




Berita Terkait

Polda Jambi Paparkan Capaian Kinerja 2025, Kapolda Apresiasi Jajaran

ARUNGNEWS.COM,JAMBI-Kepolisian Daerah (Polda) Jambi memaparkan capaian kinerja sepanjang tahun 2025 dalam rilis resmi ya...

Tangani 20 Perkara, Polda Jambi Selamatkan Rp13,03 Miliar Keuangan Negara

ARUNGNEWS.COM,JAMBI-Kepolisian Daerah (Polda) Jambi melalui Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) berhasil ...

Polda Jambi Gelar Rakor Lintas Sektoral 2025, Fokus Pengamanan Natal dan Tahun Baru

ARUNGNEWS.COM,JAMBI-Polda Jambi menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektoral Tahun 2025 dengan tema “Mewujud...

Nawipa Minta 10 Persen Dana Freeport Dialokasikan untuk Pendidikan Tanah Papua

ARUNGNEWS.COM,JAMBI- Gubernur Papua Tengah sekaligus Ketua Asosiasi Gubernur se-Tanah Papua, Meki Nawipa, meminta agar 1...

Gempar, Sesosok Mayat Ditemukan di Pinggir Jalan Sultan Agung Jambi

ARUNGNEWS.COM,JAMBI-Warga Kota Jambi digemparkan dengan penemuan sesosok mayat pria yang tergeletak di pinggir Jalan Sul...

Polda Jambi Tertibkan Kendaraan Modifikasi, Penyalahgunaan BBM Subsidi Jadi Target Utama

ARUNGNEWS.COM,JAMBI -Aparat Penegak Hukum (APH) di bawah kendali Polda Jambi menggelar penertiban serentak terhadap...

Kapolda Papua Tengah Ajak Polri Terus Berbenah dan Dukung Pembangunan Daerah

MEEPAGO.COM-Kapolda Papua Tengah, Brigjen Pol Alfred Papare, memimpin upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Bh...

APINDO Papua Tengah Didorong Jadi Motor Pengusaha Lokal dan Lawan Praktik Usaha Ilegal

ARUNGNEWS.COM-Gubernur Papua Tengah, Meki Nawipa, mendorong APINDO (Asosiasi Pengusaha Indonesia) Papua Tengah agar tida...

Potensi Tambang Papua Tengah Besar, Namun Dihantui Aktivitas Ilegal

MEEPAGO.COM-Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Papua Tengah, Fretz James Borai, mengungkapkan b...

CFD Jadi Momentum Kebangkitan Ekonomi Nabire, Animo UMKM Tinggi

MEEPAGO.COM– Kegiatan Car Free Day (CFD) yang digelar setiap Sabtu pagi di sepanjang Jalan Pepera, Distrik Nabire,...